Spesifikasi SHOWCASE COOLER RSA AGATE-200 PENDINGIN MAKANAN DAN MINUMAN
SHOWCASE COOLER RSA AGATE-200 PENDINGIN MAKANAN DAN MINUMAN
Showcase cooler dengan design terkini, pintu kaca cembung dirancang efisien dengan pemanfaatan udara panas kondensor yang dihembuskan ke kaca kabinet sehingga dapat mengurangi kondensasi (embun) dan produk yang dipajang terlihat jelas dan lebih menarik.
SPASIFIKASI DISPLAY COOLER TYPE AGATE-200 :
- Type: Agate-200
- Dimensi : 540 x 575 x 1440 mm
- Volume : 192 Liter
- Warna dikirim random : Hitam/putih/hitam putih
- Watt : 180
- Refrigerant : R600a
- Rak : 3 rak